Rapat Rutin Bulan April 2025 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Bombana

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : s.bps.go.id/SKD2025PSTBPSBombana

Anda bisa menyampaikan pengaduan layanan kepada kami disini atau mengakses Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (Lapor) disini

Layanan Online Pelayanan Statistik Terpadu dapat melalui layanan statistik Fast response  BESTIE (Bombana Pelayanan Statistik Elektronik) WA 082144446884, email bps7406@bps.go.id dengan subject Permintaan Data, zoom meeting dengan perjanjian dan akses ke pst.bps.go.id

Rapat Rutin Bulan April 2025

Rapat Rutin Bulan April 2025

8 April 2025 | Kegiatan Statistik Lainnya


[Rapat Rutin BPS Kabupaten Bombana: 8 April 2025]

Pada hari selasa tanggal 8 April 2025, Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Bombana melaksanakan rapat bulanan yang diadakan di ruang rapat BPS Bombana. Rapat ini dipimpin oleh Kepala BPS Kabupaten Bombana bapak Musdin, S.ST dan dihadiri oleh seluruh pegawai.
Dalam rapat ini, berbagai agenda penting dibahas untuk meninjau dan mengevaluasi perkembangan kinerja selama di bulan maret tahun 2025, serta merencanakan target dan strategi apa yang menjadi target kegiatan untuk di bulan april tahun 2025.

Beberapa topik utama yang dibahas meliputi dari kegiatan rutin statistik dibulan april dan beberapa evaluasi kegiatan dibulan maret serta pencapaian selama di bulan maret baik itu kegiatan yang ada di Tim Kerja Sosial, Tim Kerja Porduksi, Tim Kerja IPDS, Tim Kerja Neraca, Tim Kerja Distrribusi dan Tim Kerja Bagian ke TU an.
Di akhir rapat, Kepala BPS mengingatkan seluruh pegawai untuk menjaga semangat kolaborasi dan terus meningkatkan profesionalisme dalam menjalankan tugas serta tanggung jawab. (Tim Humas BPS Bombana)

#bpskabbombana
#pia
#wbbk
#datamencerdaskanbangsa
#rapatbulanan

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Bombana (Statistics of Bombana Regency)Jl. Poros Kendari No. 85 Kelurahan Lameroro Kecamatan Rumbia

Telp: 0401-3198391

E-mail: bps7406@bps.go.id          

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik