Release Date | : | August 30, 2016 |
File Size | : | 0.52 MB |
Abstract
Indeks Demokrasi Indonesia (IDI) Sulawesi Tenggara tahun 2015 tercatat sebesar 69,44 (skala 0 – 100), turun 0,69 poin dibandingkan capaian tahun 2014 (70,13). Pada tingkatan tersebut kinerja demokrasi di Sulawesi Tenggara tercatat berada pada kategori “sedang”. Secara umum tingkat demokrasi wilayah dikelompokkan ke dalam tiga kategori yakni “baik” (indeks > 80), “sedang” (indeks 60 – 80), dan “buruk” (indeks < 60).
Penurunan IDI Sulawesi Tenggara 2015 bersumber pada turunnya indeks aspek “Lembaga-lembaga Demokrasi” yang turun 8,93 poin (dari 70,92 menjadi 61,99). Sementara indeks aspek “Kebebasan Sipil” mengalami kenaikan 0,25 poin (dari 90,89 menjadi 91,14) dan aspek “Hak-Hak Politik” naik 3,75 poin (dari 53,20 menjadi 56,95). Data IDI dihimpun dari 4 (empat) sumber yaitu: (1) review surat kabar lokal, (2) review dokumen (Perda, Pergub, dlsb), (3) Focus Group Discussion (FGD), dan (4) wawancara mendalam.
Related Official Statistics News
Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang Di Provinsi Sulawesi Tenggara Maret 2024 Turun 2,38 Poin
Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang Di Provinsi Sulawesi Tenggara Desember 2023 Turun 1,99 Poin
Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang Di Provinsi Sulawesi Tenggara Juli 2023 Turun 0,91 Poin
Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang Di Provinsi Sulawesi Tenggara Agustus 2022 Turun 2,31 Poin
Tingkat Penghunian Kamar Hotel Bintang Di Provinsi Sulawesi Tenggara Juli 2022 Turun 4,23 Poin
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik Kabupaten Bombana (Statistics of Bombana Regency)Jl. Poros Kendari No. 85 Kelurahan Lameroro Kecamatan Rumbia
Telp: 0401-3198391
E-mail: bps7406@bps.go.id
About Us